Sebelum pelaksanaan Uji Kompetensi Kepramuniagaan, ada beberapa hal yang perlu kamu persiapkan. Jaga Kesehatan Fisik dan Mental Siapkan masker, istirahat yang cukup (jangan begadang), dan perbanyak minum air putih agar dapat mengikuti rangkaian uji kompetensi dengan baik. Saat hari-H, berangkatlah lebih awal dari waktu yang tertera di jadwal. Seragam Eksekutif BDP Berdandan layaknya seorang pramuniaga…
Kategori: C. EDUTAIMENT
C5. Lembaga Sertifikasi Profesi
DOKUMEN SKKNI & SKEMA Sertifikasi KKNI Level II Pada Kompetensi Keahlian Bisnis Daring dan Pemasaran Unit Kompetensi Keahlian Bisnis Daring dan Pemasaran Pedoman Penyelenggaraan Uji Kompetensi Keahlian SMK Tahun 2020/2021 Sosialisasi Penyelenggaraan Uji Kompetensi Keahlian SMK Tahun Pelajaran 2020/2021 Istilah-istilah Terkait Uji Kompetensi Keahlian SMK KEGIATAN RELISENSI – LSP P1 SMKN 1 Purbalingga WITNESS –…
SKKNI & SKEMA Sertifikasi KKNI Level II Pada Kompetensi Keahlian Bisnis Daring dan Pemasaran
Untuk Anda yang masih awam mengenai dunia per-SKKNI-an, baca pemaparan berikut ini ya, semoga bermanfaat! Jika diibaratkan, SKEMA adalah kurikulum, silabusnya adalah SKKNI, MUK itu RPP-nya, dan SERTIFIKAT adalah ijazahnya. SKEMA terdiri dari beberapa klaster, KLASTER terdiri dari beberapa UNIT (unit itu ibaratnya sama dengan BAB dalam materi pembelajaran). Nah, unit-unit tersebut dirumuskan oleh BNSP…
Relisensi LSP-P1 SMKN 1 Purbalingga
Kepala Sekolah dan Humas LSP P-1 beserta jajarannya menjemput Bapak Ibnu Nur Sulistiawan dan Ibu Arifatun Nurjannah dari BNSP di halaman SMKN 1 Purbalingga. Semua personel LSP P-1 berkumpul di Aula Jenderal Soedirman SMKN 1 Purbalingga. Pak Seto selaku MC membuka acara. Menyanyikan lagu Indonesia Raya dipimpin oleh Ibu Neni Triana. Pak Juwani, M.Pd. selaku…
Istilah-istilah Terkait Uji Kompetensi Keahlian SMK
1. Assessment Menurut (Suchman, 1961), assessment adalah sebuah proses menentukan hasil yang telah dicapai beberapa kegiatan yang direncanakan untuk mendukung tercapainya tujuan. Sumber: www.gurupendidikan.co.id 2. KKNI (Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia) KKNI adalah kerangka penjenjangan kualifikasi sumber daya manusia Indonesia yang menyandingkan, menyetarakan, dan mengintegrasikan sektor pendidikan dengan sektor pelatihan dan pengalaman kerja dalam suatu skema pengakuan kemampuan kerja…